Pada hari Selasa, 22 Maret 2022, Dr. Danny I. Rantung, Rektor Universitas Klabat (UNKLAB) telah menghadiri acara penandatanganan MoU dengan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara, Bupati/Walikota dan Rektor Perguruan Tinggi di Sulawesi Utara, bertempat di aula Mapalus, kantor Gubernur Sulawesi Utara, Manado.Kegiatan ini diprakarsai oleh Perpustakaan Nasional Republik Indonesia dimana melibatkan 11 perguruan tinggi di wilayah […]
Read MorePada hari Kamis 31 Maret 2022, bertempat di Conference Room Universitas Klabat (UNKLAB), GK1, lantai 2, telah diadakan penyerahan bantuan Penyediaan Air Bersih dan Pembangunan Water Tower senilai Rp. 150.000.000 oleh PT. Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara Gorontalo atau BSG untuk UNKLAB yang diserahkan langsung oleh Direktur Utama BSG Revino Pepah didampingi Pemimpin Corporate Secretary […]
Read More