Fakultas Ilmu Komputer Pererat Hubungan dengan Telkomsel melalui Student Forum & Penandatanganan IA

Fakultas Ilmu Komputer Universitas Klabat menggelar Student Forum pada 13 Februari 2025 dengan tema “Mengenal Jaringan dan Teknologi Telkomsel”. Acara yang berlangsung di Pioneer Chapel Universitas Klabat ini dibuka oleh MC Dhea Nanlohy, diawali dengan lagu Mars Universitas Klabat yang dibawakan oleh Riana Keni, serta doa pembukaan oleh Lovely Tololiu. Sesi devotion dibawakan oleh Winkky […]

Read More

BEM Universitas klabat Sukses Gelar UNKLAB Art Week 2025, Acara Seni Perdana yang Memukau Publik!

Universitas Klabat melalui Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) UNKLAB 2025 dengan bangga menghadirkan UNKLAB Art Week 2025, sebuah festival kreativitas yang memadukan seni, teknologi, dan inovasi yang berlangsung selama 2 hari pada 12-13 Februari 2025. Acara ini menjadi bukti bahwa kampus bukan hanya tempat belajar, tapi juga menjadi panggung istimewa bagi mahasiswa/i Universitas Klabat untuk menunjukkan […]

Read More

Mahasiswa FEB Universitas Klabat Perluas Wawasan Global Melalui Program Student Exchange di STUST

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Klabat memberikan kesempatan bagi lima mahasiswanya untuk berpartisipasi dalam Student Exchange Program di Southern Taiwan University of Science and Technology (STUST). Program ini merupakan hasil kerja sama akademik antara Universitas Klabat dan STUST, membuka peluang bagi mahasiswa untuk merasakan pengalaman belajar di lingkungan internasional. Dengan motivasi yang tinggi, para mahasiswa […]

Read More

Universitas Klabat Raih Stand Terbaik di Sulawesi Education & Techno Expo 2025

Universitas Klabat (UNKLAB) berhasil meraih penghargaan bergengsi sebagai Stand Terbaik dalam Sulawesi Education & Techno Expo 2025. Acara yang diselenggarakan oleh Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (L2DIKTI) Wilayah XVI ini berlangsung selama tiga hari, dari 6 hingga 8 Februari 2025, dan diikuti oleh berbagai perguruan tinggi serta institusi pendidikan se-Sulawesi. Pada acara pembukaan, Universitas Klabat hadir dengan penuh semangat dan […]

Read More

Fakultas Keperawatan Universitas Klabat Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis di Mantos 3 Manado

Fakultas Keperawatan Universitas Klabat kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan mengadakan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di Mantos 3, pada Sabtu, 8 Februari 2025. Acara yang berlangsung dari pukul 15.00 hingga 17.30 WITA ini menyediakan pemeriksaan kesehatan gratis bagi warga setempat, meliputi cek gula darah, kolesterol, asam urat, dan kesehatan tulang. Kegiatan ini dilakukan secara […]

Read More

UNKLAB dan FX Media Singapore Pamerkan AI & VR di Sulawesi Education & Techno 2025

Manado, 6 Februari 2025 – Sulawesi Education & Techno 2025, pameran pendidikan dan teknologi terbesar di Sulawesi, sukses digelar oleh L2DIKTI Wilayah 16 di Manado Town Square 3 (Mantos 3) pada 6-8 Februari 2025.Universitas Klabat, menampilkan inovasi teknologi terkini melalui Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM). Bekerja sama dengan FX Media Singapore, FILKOM UNKLAB menghadirkan demo AI […]

Read More

LPPM UNKLAB Gelar Workshop AI: Chatbot Cerdas dengan LLM dan RAG

Universitas Klabat, melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM), sukses mengadakan workshop bertajuk AI-Powered Intelligent Chatbot Using LLM-based AI and RAG. Acara ini digelar di Conference Room, Gedung GK1 lantai 2, dengan menghadirkan Semmy W. Taju, Ph.D., dosen Fakultas Ilmu Komputer, sebagai pembicara utama. Dr. Semmy menjelaskan bahwa perkembangan AI, khususnya di bidang Natural Language Processing (NLP) […]

Read More

Memperkuat Kemitraan Akademik: Penandatanganan MoU Antara Universitas Klabat (UNKLAB) dan Universitas Hasanuddin (UNHAS)

UNHAS Makassar, Sulsel — Universitas Klabat (UNKLAB) melakukan kunjungan ke Makassar, Sulawesi Selatan. Pada jumat, 24 Januari 2025 untuk melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Universitas Hasanuddin (UNHAS). Acara tersebut berlangsung di kampus UNHAS dihadiri oleh Pimpinan UNKLAB, yaitu Pdt. Danny I. Rantung, MBA, PhD, Prof. Ronny H. Walean, MBA, PhD, Benny Lule, MBA, PhD, […]

Read More

Menghadapi Ancaman Cybercrime: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Klabat Hadirkan Ahli Keamanan Siber Internasional

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Klabat dengan bangga dapat melaksanakan kuliah umum bertema “Cybercrime dan Perlindungan Diri di Dunia Maya”. Dalam upaya memperkuat kesadaran dan kesiapan menghadapi ancaman cybercrime, FEB UNKLAB berkesempatan mengundang pembicara istimewa yaitu Mr. Mustafa Ünal Erten, Chief of UNODC Regional Center for Combating Cybercrime di Doha dan Head of UNODC […]

Read More