Menghadapi Ancaman Cybercrime: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Klabat Hadirkan Ahli Keamanan Siber Internasional

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Klabat dengan bangga dapat melaksanakan kuliah umum bertema “Cybercrime dan Perlindungan Diri di Dunia Maya”. Dalam upaya memperkuat kesadaran dan kesiapan menghadapi ancaman cybercrime, FEB UNKLAB berkesempatan mengundang pembicara istimewa yaitu Mr. Mustafa Ünal Erten, Chief of UNODC Regional Center for Combating Cybercrime di Doha dan Head of UNODC […]

Read More